Cara mengganti PIN BBM

Cara mengganti PIN BBM – Bagaimana cara mengganti PIN Blackberry Messenger? mungkin itu salah satu pertanyaan yang sering anda pikirkan. PIN default yang dikasih oleh BBM di setiap anda membuat account BBM baru mungkin tidak sesuai dengan keinginan anda atau sulit untuk dihapalkan dll. Sekarang BBM telah menyediakan fitur untuk merubah PIN BBM sesuka hati kita. Lalu bagaimanakah caranya? lets check this out.
 
Langkah langkah mengganti PIN BBM:
  1. Install BBM dan update BBM ke versi yang paling baru disini
  2. Buka Profil BBM anda
  3. Sesuaikan PIN BBM saya
  4. Silahkan Pilih paket Ganti PIN BBM saya (Tarif sekitar Rp.20.000)
  5. Masukkan PIN yang anda mau
  6. Done
Ternyata cara ganti PIN BBM nya berbayar bro. Untuk melakukan pembayaran bisa menggunakan Billing dari kartu SIM Card anda. Operator Indosat dan Telkomsel sudah suport pembayaran Dari Goole play dengan menggunakan Pulsa. Atau bisa juga menggunakan kartu kredit, yaitu tinggal kaitkan akun kartu Kredit anda dengan Akun Google Play.
NOTE : Berbayar tiap bulan. Mungkin ini lebih cocok untuk para internet marketer yang ingin memudahkan BBM nya dikenal oleh pelanggannya.  Sekian tutorial kali ini. semoga bermanfaat

Komentar